SOSIALISASI KAMPUS STIKI DENPASAR

Kegiatan Sosialisasi Kampus STIKI (Sekolah Tinggi Ilmu Komputer Indonesia) di awali dengan pengarahan Kepala sekolah. Dalam pengarahannya Bapak Kepala Sekolah menyampaikan bahwa, untuk untuk bisa bersaing di dunia kerja harus memiliki keahlian khusus yang lebih dari orang lain. Selanjutnya pihak STIKI memberikan motivasi dan promosi kampusnya. STIKI merupakan sekolah yang mencetak alumninya menjadi tenaga yang siap diterima pada dunia kerja